Alif Lam Qamariyyah Merupakan Alif Lam Yang Berhadapan Dengan Salah Satu Huruf Alif Lām Qamariyyah. Tuliskan Hukum Bacaan Alif Lām Qamariyyah Yang Ada Pada Q.S. An-Naḥl/16: 64 ! Berikan Alasannya!
Alif lam Qamariyyah merupakan Alif lam yang berhadapan dengan salah satu huruf Alif Lām Qamariyyah. Tuliskan hukum bacaan Alif Lām Qamariyyah yang ada pada Q.S. an-Naḥl/16: 64 ! Berikan alasannya! - Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh semua teman - teman pelajar dari seluruh Nusantara yang ada di sabang sampai merauke tentunya. Balik lagi bersama gua disini,,, di mana lagi kalau bukan di seocontoh.web.id.
Pada artikel kali ini gua akan melakukan pembahasan soal mata pelajaran Pendidikan Agama Islam, yaps semakin sering kita melakukan pembahasan soal, baik itu pembahasan soal pada mata pelajaran PAI ataupun mata pelajaran lainnya, maka semakin bertambah pula ilmu serta wawasan kita. Tanpa basa – basi lagi ayo kita langsung menuju ke pembahasan soalnya…
Soal :
Alif lam Qamariyyah merupakan Alif lam yang berhadapan dengan salah satu huruf Alif Lām Qamariyyah. Tuliskan hukum bacaan Alif Lām Qamariyyah yang ada pada Q.S. an-Naḥl/16: 64 ! Berikan alasannya!
Jawaban :
Hukum bacaan Alif Lām Qamariyyah yang ada pada Q.S. an-Naḥl/16: 64 yaitu الْـكِتٰبَ , alasannya yaitu karena ada alif lām bertemu dengan huruf kaf. Baca juga Buatlah peta konsep tentang perbedaan sunah, Hadis, aṡar, dan khabar!
Pembahasan :
Alif lam qamariyyah merupakan hukum tajwid yang terjadi jika alif lam bertemu dengan huruf qamariyyah. Hukum membaca alif lam qamariyyah yakni dengan membaca jelas bunyi alif lamnya, sehingga disebut juga sebagai idzhar qamariyyah. Huruf qamariyyah antara lain yaitu ا ب غ ح ج ك و خ ف ع ق ي م ه
Alif lam syamsiyyah merupakan hukum tajwid yang terjadi jika alif lam bertemu dengan huruf syamsiyyah. Hukum membaca alif lam syamsiyyah yakni dengan memasukan bunyi alif lamnya kedalam bunyi huruf syamsiyyah, sehingga disebut juga sebagai idzgham syamsyiah. Huruf syamsiyyah antara lain yaitu ت ث د ذ ر ز س ش ص ض ط ظ ل ن . Baca juga Jelaskan fungsi Hadis terhadap Al-Qur’an!
Itu dia tadi pembahasan soal Pendidikan Agama Islam mengenai hukum bacaan Alif Lām Qamariyyah yang ada pada Q.S. an-Naḥl/16: 64, semoga dengan adanya pembahasan soal serta penjabaran jawaban di atas, bisa membantu teman – teman pelajar untuk bisa lebih memahami materi pelajaran yang terkait dengan soal tersebut, terimakasih…
Sampai jumpa lagi, Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh.