Berikan Satu Contoh Situasi Nyata Yang Bisa Diberikan Dalam Fungsi Di Mana Fungsi Tersebut Mempunyai Invers. [Uji Kompetensi Halaman 41 Matematika Kelas 11 Kurikulum Merdeka]
Berikan satu contoh situasi nyata yang bisa diberikan dalam fungsi di mana fungsi tersebut mempunyai invers. [Uji Kompetensi Halaman 41 Matematika Kelas 11 Kurikulum Merdeka] - Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh semua teman - teman pelajar dari seluruh Nusantara yang ada di sabang sampai merauke tentunya. Balik lagi bersama gua disini,,, di mana lagi kalau bukan di seocontoh.web.id.
Pada artikel kali ini gua akan melakukan pembahasan soal mata pelajaran Matematika, yaps semakin sering kita melakukan pembahasan soal, baik itu pembahasan soal pada mata pelajaran Matematika ataupun mata pelajaran lainnya, maka semakin bertambah pula ilmu serta wawasan kita. Tanpa basa – basi lagi ayo kita langsung menuju ke pembahasan soalnya…
Pembahasan Soal Uji Kompetensi Halaman 41 Matematika Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka
Soal Nomor 2 :
2. Berikan satu contoh situasi nyata yang bisa diberikan dalam fungsi di mana fungsi tersebut mempunyai invers.
(Pembahasan soal No. 3 Uji Kompetensi Hal. 41 Matematika Kelas 11 ada di artikel sebelumnya) Baca juga Berikan satu contoh situasi nyata yang mana suatu fungsi tersebut tidak mempunyai invers. [Uji Kompetensi Halaman 41 Matematika Kelas 11 Kurikulum Merdeka]
Jawaban Dan Pembahasan : (soal nomor 2)
2. Satu contoh situasi nyata yang bisa diberikan dalam fungsi di mana fungsi tersebut mempunyai invers, adalah sebagai berikut :
- Misalnya yakni pada saat kita ingin mengetahui berapa lama waktu yang kita perlukan untuk menempuh jarak ke suatu tempat.
Berikut penjelasannya, misalkan kita memerlukan 30 menit untuk menempuh jarak ke kota A, 40 menit ke kota B, dan 60 menit ke kota C. Maka apabila digambarkan dengan diagram panah hasilnya adalah seperti berikut :
Berdasarkan diagram panah tersebut dapat kita lihat bahwa dari contoh yang telah disebutkan di atas akan membentuk suatu fungsi, dan fungsi tersebut juga mempunyai invers. Fungsi tersebut dapat diketahui memiliki invers karena masing masing anggota domainnya berpasangan tepat satu satu dengan anggota yang ada di kodomain.
(Pembahasan soal No. 4 Uji Kompetensi Hal. 41 Matematika Kelas 11 ada di artikel sebelumnya) Baca juga Berikan satu contoh situasi nyata yang bisa diberikan dalam komposisi fungsi. [Uji Kompetensi Halaman 41 Matematika Kelas 11 Kurikulum Merdeka]
Itu dia tadi pembahasan soal Matematika mengenai “Berikan satu contoh situasi nyata yang bisa diberikan dalam fungsi di mana fungsi tersebut mempunyai invers.”, semoga dengan adanya pembahasan soal serta penjabaran jawaban di atas, bisa membantu teman – teman pelajar untuk bisa lebih memahami materi pelajaran yang terkait dengan soal tersebut, terimakasih…
Sampai jumpa lagi, Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh.