Berdasarkan Diagram Di Atas, Ceritakan Kembali Dengan Bahasa Sendiri Di Hadapan Teman Kalian, Peranan Masing-Masing Hormon Tumbuhan Dalam Pertumbuhan Dan Perkembangan Tumbuhan! [Soal Aktivitas 8.5 Hal. 256 Biologi SMA Kelas XI Kurikulum Merdeka]
Berdasarkan diagram di atas, ceritakan kembali dengan bahasa sendiri di hadapan teman Kalian, peranan masing-masing hormon tumbuhan dalam pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan! [Soal Aktivitas 8.5 Hal. 256 Biologi SMA Kelas XI Kurikulum Merdeka] - Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh semua teman - teman pelajar dari seluruh Nusantara yang ada di sabang sampai merauke. Balik lagi bersama gua disini,,, di mana lagi kalau bukan di seocontoh.web.id.
Pada artikel kali ini gua akan melakukan pembahasan soal mata pelajaran Biologi, yaps semakin sering kita melakukan pembahasan soal, baik itu pembahasan soal pada mata pelajaran Biologi ataupun mata pelajaran lainnya, maka semakin bertambah pula ilmu serta wawasan kita. Tanpa basa – basi lagi ayo kita langsung menuju ke pembahasan soalnya…
Pembahasan Soal Aktivitas 8.5 Halaman 256 Biologi SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka
Soal :
Berdasarkan diagram di atas, ceritakan kembali dengan bahasa sendiri di hadapan teman Kalian, peranan masing-masing hormon tumbuhan dalam pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan!
(Pembahasan Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Hal. 265-267 Biologi Kelas 11 Kurikulum Merdeka ada di artikel sebelumnya) Baca juga Dua kecambah diletakkan di suatu tempat, kecambah yang satu terkena cahaya sedangkan yang lain tidak terkena cahaya. Beberapa kecambah yang diletakkan di tempat gelap, jauh lebih panjang daripada kecambah yang diletakkan di tempat yang terang. Hal ini menunjukkan bahwa. [Soal Uji Kompetensi Hal. 265-267 Biologi SMA Kelas XI Kurikulum Merdeka]
Jawaban Dan Pembahasan : (Soal Aktivitas 8.5 Halaman 256)
Peranan masing-masing hormon tumbuhan dalam pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan :
- Hormon giberelin memiliki beberapa peran, antara lain yaitu berperan pada perkecambahan, pertumbuhan menuju dewasa, pembungaan, dan berperan juga dalam tahap awal perkembangan buah.
- Hormon auksin mempunyai beberapa peran, diantaranya yakni berperan dalam pertumbuhan menuju dewasa, pembungaan, dan juga berperan dalam tahap awal perkembangan buah.
- Hormon sitokinin mempunyai beberapa peran, diantaranya yaitu mempunyai peran dalam pertumbuhan menuju dewasa, pembungaan, dan juga dalam perkembangan buah.
- Hormon etilen memiliki beberapa peran, antara lain yakni berperan pada tahap akhir pembungaan, perkembangan buah, dan juga absisi pada musim kering.
- Hormon absisi mempunyai beberapa peran, antara lain yaitu mempunyai peran dalam absisi dan juga dormansi biji.
(Pembahasan Soal Uji Kompetensi Uraian Nomor 1 Hal. 265-267 Biologi Kelas 11 Kurikulum Merdeka ada di artikel sebelumnya) Baca juga 1. Dalam rangka mempercepat pertumbuhan ikan, petani budidaya ikan air tawar biasanya memberikan pakan buatan secara intensif (berlebih). Jelaskan dampak buruk dari pemberian pakan secara berlebih untuk kehidupan ikan? [Soal Uji Kompetensi Hal. 265-267 Biologi SMA Kelas XI Kurikulum Merdeka]
Itu dia tadi pembahasan soal Biologi mengenai “Berdasarkan diagram di atas, ceritakan kembali dengan bahasa sendiri di hadapan teman Kalian, peranan masing-masing hormon tumbuhan dalam pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan!”, semoga dengan adanya pembahasan soal serta penjabaran jawaban di atas, bisa membantu teman – teman pelajar untuk bisa lebih memahami materi pelajaran yang terkait dengan soal tersebut, terimakasih…
Sampai jumpa lagi, Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.